Perbedaan hadits dhoif dengan hadits palsu
Apakah hadits dhaif sama dengan hadits
palsu ?
Jika sama lalu kenapa harus ada klasifikasi
hadits dhaif ?
Hadits palsu sudah pasti bukan berasal dari
Rasulullah shallallahu alaihi wasallam
sedangkan hadits dhaif belum pasti bukan
berasal dari Rasulullah shallallahu alaihi
wasallam
Namun hadits dhaif tidak dipergunakan
untuk halal dan haram atau untuk
menetapkan perkara wajib (kewajiban) yakni
perkara yang...
Jumat, 27 Juli 2012
Kamis, 26 Juli 2012
Sifat Al-Mukhalafah Lil Hawaditsi : Allah berbedza dengan Mahluk
18.18
No comments
SIFAT AL-MUKHALAFAH LIL HAWADITSI:
ALLAH BERBEDA DENGAN MAKHLUK
oleh :
Thobary Syadzily
Dalam ilmu aqidah Ahlussunnah wal
Jama'ah, di anatara sifat yang wajib bagi
Allah SWT adalah sifat "Al-Mukhalafah lil
Hawaditsi". Artinya: Allah SWT berbeda
dengan makhluk, baik pada segi dzat-Nya,
sifat-sifat-Nya, maupun pekerjaan-
pekerjaan-Nya, sebagaimana diterangkan
dalam kitab "Tijan ad-Darari" karya Syeikh
Nawawi bin Umar Al-Bantani halaman 9-10,
cettakan...
Rabu, 25 Juli 2012
Dalil - Dalil tentang Tuntunan Dzikir Berjamaah / Bersama - sama
oleh : Ustd. Muchamad Kholilurrohman
Assalaamualikum, Wr, Wb.
Sekedar pembanding, berikut adalah Fatwa Al-Imam Al-Hafidz As-Suyuuti yg berdasarkan Hadist2 Shohih terkait DZIKIR BERJAMA’AH dalam Kitab beliau AL-HAWI lil FATAWIBetulkah Dzikir berjama’ah / bersama – sama tidak ada tuntunannya…?Bahkan membuat Majelis – Majelis dzikir sama sekali tidak ada tuntunannya juga..?Seorang ‘Ulama Besar Madzab Syafi’I yang...
Dalil-dalil waktu sahur dan Hukum Imsak
05.27
No comments
Dalil-dalil Waktu Sahur dan Hukum Imsak
1. Firman Allah:”Dihalalkan bagi kamu pada malam hari puasa bercampur dengan
isteri-isteri kamu, mereka itu adalah pakaian, dan kamu pun adalah pakaian
bagi mereka. Allah mengetahui bahwasannya kamu tidak dapat menahan
nafsumu, karena itu Allah mengampuni kamu dan memberi maaf kepadamu. Maka
sekarang campurilah mereka dan carilah apa yang telah ditetapkan Allah untukmu, dan
makan...
Senin, 23 Juli 2012
Tanya - Jawab Seputar Qunut di Detik.com
Salat Membaca Doa Qunut
Alifmagz - detikramadan
Jakarta -
Tanya:
Assalamulaikum wr wb
Saya mau bertanya apabila kita shalat
subuh, kita tidak memakai qunut, tetapi imam kita memakai/membaca qunut.
Bagaimana sikap kita sebaiknya diam saja
atau ikut mengucap mengangkat tangan dan mengucap 'amin'?
Terima kasih,
(Sirin)
Jawab:
Wa’alaikumussalam wr. wb. Innama ju‘ila al-imamu liyu’tamma bihi.
Artinya: seseorang dijadikan imam untuk diikuti.
Demikian...
Minggu, 22 Juli 2012
Hakikat Puasa yang Sesungguhnya
15.20
No comments
Oleh : Ustd. Zon Jonggol
“Suatu hari Nabi shallallahu ‘alaihi
wasallam, mendengar seorang wanita
tengah mencaci-maki hamba sahayanya,
padahal ia sedang berpuasa. Nabi
shallallahu alaihi wasallam, segera
memanggilnya. Lalu Beliau menyuguhkan makanan seraya berkata, “Makanlah
hidangan ini “.
Keruan saja wanita itu menjawab, “Ya
Rasulullah, aku sedang berpuasa”.
Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam, berkata
dengan nada heran, “Bagaimana mungkin engkau...
Sabtu, 21 Juli 2012
Bahaya Hasud di Dunia
Bila seseorang terhalang dari ketulusan dan kelapangan hati dan selamanya bersedih hati, niscaya dia tidak akan pernah merasakan nikmatnya ketaatan selama-lamanya. Tidak akan mungkin orang yang hasud merasakan nikmatnya munajat kepada Allah swt. Tidak akan mungkin orang yang hasud merasakan nikmatnya dekat dengan Allah, karena dia berhadapan dengan Allah dengan sikap permusuhan terhadap-Nya.
Bahaya sifat hasud di Dunia
Adapun bahaya dan akibat yang ditimbulkan oleh sifat hasud sangatlah besar. Dan tidak hanya terbatas di dunia, tetapi juga di akhirat.
Bahaya...
Do'a di hari kedua Ramadhan
ﺍَﻟﻠَّﻬُﻢَّ ﻗَﺮِّﺑْﻨِﻲْ ﻓِﻴْﻪِ ﺇِﻟَﻰ ﻣَﺮْﺿَﺎﺗِﻚَ ﻭَ ﺟَﻨِّﺒْﻨِﻲْ ﻓِﻴْﻪِ ﻣِﻦْ ﺳَﺨَﻄِﻚَ ﻭَ ﻧَﻘِﻤَﺎﺗِﻚَ ﻭَ
ﻭَﻓِّﻘْﻨِﻲْ ﻓِﻴْﻪِ ﻟِﻘِﺮَﺍﺀَﺓِ ﺁﻳَﺎﺗِﻚَ ﺑِﺮَﺣْﻤَﺘِﻚَ ﻳَﺎ ﺃَﺭْﺣَﻢَ ﺍﻟﺮَّﺍﺣِﻤِﻴْﻦَ
O Allah let me come nearer to Thy
benevolence in this month; let me be far off from Thy displeasure and contempt; let me grow used to the recitation of Thy verses (in the Holy Quran), through Thy mercy O the Most Merciful
Ya Allah, dekatkanlah aku di bulan ini
kepada...
Kamis, 19 Juli 2012
Pemerintah memutuskan sabtu 21 juli sebagai awal Ramadhan
Alhamdulillah, berdasarkan keputusan
sidang itsbat yang dihadiri dan disepakati
oleh mayoritas para ulama yang
berkompetensi dibidang hisab dan rukyat,
pemerintah (Ulil Amri) telah menetapkan
awal puasa Ramadhan 1433H tahun 2012
jatuh pada hari Sabtu tanggal 21 Juli 2012
Firman Allah ta’ala yang artinya, “Hai orang-
orang yang beriman, ta’atilah Allah dan
ta’atilah Rasul (Nya), dan ulil amri di antara
kamu. Kemudian jika kamu berlainan
pendapat tentang...
Keutamaan Bulan Ramadhan
00.42
1 comment
Rasulullah Saw bersabda mengenai
keutamaan bulan Ramadlan,
"Bulan Ramadlan hingga Ramadlan, hari
jum’at hingga jum’at dan shalat yang satu hingga shalat yang lain adalah menghapus dosa-dosa di antara semua itu apabila dosa-dosa besar di jauhi...
Sabtu, 14 Juli 2012
Ini adalah Sebuah Gereja Untuk Semua Agama
Ini adalah sebuah gereja untuk semua
agama, gereja ini tidak menutup pintunya.
Bukalah terus pintu kalian, siapapun yang ingin memasukinya, biarkan ia masuk.
Berikan senyum kepada semua orang. Ada sebuah ucapan dari Nabi (s) bahwa jika kalian memberi senyum kepada saudara-
saudari kalian, seolah-olah kalian telah memberi sedekah. Ketika kalian serius atau marah dan kalian begitu terkontaminasi dengan racun negatif, kalian hanya memperlihatkan kebencian...
Inilah Amalan - Amalan Baik dalam Menyambut Bulan Suci Ramadhan
16.13
1 comment
Tidak terasa bulan Sya’ban telah bergulir hampir separuh perjalanan. Itu artinya waktu semakin mendekati bulan Ramadhan. Sudah maklum bagi kita semua keistimewaan bulan Ramadhan. Hal ini bisa terasakan pada kehidupan di sekitar kita.Tidak hanya harga sembako yang
secara perlahan tapi pasti mulai beranjak naik, tetapi juga semangat beribadah semua orang dari anak-anak hingga nenek-nenekpun semakin bertambah.
Bahkan masjid dan mushalla mulai
berbenah...
Langganan:
Postingan (Atom)